PENGERTIAN DAN RUANG LINGKUP ADMINISTRASI PERKANTORAN

A. Pengertian Administrasi Perkantoran Istilah Administrasi perkantoran dalan kepustakaan luar negeri disebut office management (manajemen kantor). Berikut ini beberapa pengertian manajemen kantor ( office management) yang dikemukakan oleh beberap ahli, yaitu sebagai berikut : 1. William Spriegel dan Ernest Davies Menurut William Spriegel dan Ernest Davies, dalam bukunya yang berjudul Principles of Bussiness Organization and Operation , manajemen kantor adalah pengarahan menyeluruh terhadap kegiatan-kegiatan seperti transportasi, manufakturing, pengudangan dan penjualan. 2. George R. Terry George R. Terry mengemukakan dalam bukunya yang berjudul Office Management and Control , manajamen kantor adalah perencanaan, pengorganisasian, pengkoordinasian, dan pengawasan pekerjaan kantor dan pelaksanaannya untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan. 3. Arthur...